Brand Outdoor terbaik di dunia menjadi salah satu pilihan Bagi anda yang gemar olahraga outdoor, seperti mendaki gunung, pastinya sudah akrab dengan perlengkapan gunung dan merek lokal maupun internasional. Namun, sebagian besar pendaki mungkin belum mengenal produk yang akan mereka beli atau bahkan tidak mengetahui negara asal merek tersebut.
Brand Outdoor Terbaik di Dunia
Oleh karena itu, di bawah ini akan disajikan daftar 10 merek outdoor terbaik di dunia, termasuk tiga merek dari Indonesia. Simak informasinya lebih lanjut di bawah ini.
1. Deuter
Deuter adalah brand outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Jerman yang menghasilkan berbagai peralatan pendakian, trekking, dan olahraga salju, dengan fokus pada produksi tas ransel. Berdiri sejak tahun 1898 di Augsburg, Jerman, Deuter telah memiliki pengalaman selama lebih dari 100 tahun dalam bisnis peralatan gunung dan menjadi salah satu brand outdoor luar negeri terbaik.
Pada tahun 1984, Deuter menghadirkan backsystem dengan teknologi Aircomfort. Saat ini, Deuter telah memperluas jangkauan produknya dan menawarkan berbagai peralatan outdoor lainnya, termasuk sleeping bag, tangki air, dan ransel.
Nama Brand | Deuter |
Pendiri | Hans Deuter |
Tahun Berdiri | 1898 |
Kantor Pusat | Augsbrug, Germany |
2. The North Face
The North Face adalah salah satu merk outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Amerika. Brand ini memproduksi berbagai macam perlengkapan outdoor seperti, pakaian gunung, sepatu, tas gunung, tenda, dan masih banyak lagi. Kantor pusat The North Face terletak di Alameda, California, Amerika Serikat.
Didirikan pada tahun 1966 oleh Douglas Tomkins dan istrinya, Nama The North Face di ambil dari sebuah pegunungan di bagian utara yang dianggap sulit didaki oleh beberapa orang. Logo The North Face terinspirasi dari Half Dome, sebuah tebing granit yang berada di Taman Nasional Yosemite.
Nama Brand | The North Face |
Pendiri | Douglas Tompkins, Susie Tompkins Buell |
Tahun Berdiri | 1966 |
Kantor Pusat | Denver, Colorado, United States |
3. Jack Wolfskin

Jack Wolfskin adalah salah satu merek peralatan gunung terbaik di dunia yang berasal dari Jerman. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1981 dan sejak saat itu, telah menjadi pemasok terbesar peralatan outdoor di Benua Eropa.
Merek ini memproduksi berbagai produk outdoor seperti pakaian gunung, tas ransel, sleeping bag, tenda, ransel, peralatan ski, dan banyak lagi.
Nama Brand | Jack Wolfskin |
Pendiri | Ulrich Dausien |
Tahun Berdiri | 1981 |
Kantor Pusat | Idstein, Germany |
4. Karrimor
Karrimor adalah merek outdoor luar negeri yang berasal dari Inggris. Pada tahun 1946, tiga orang yang bernama Charles, Maria Parsons, dan Grace Davies mendirikan perusahaan ini dengan modal jahitan tangan. Produk awal mereka dijual di Lancashire.
Pada tahun 1999, Brand outdoor terbaik di dunia ini mengalami peningkatan penjualan yang signifikan. Di Indonesia, merek ini agak sulit ditemukan. Namun, kamu masih dapat membeli produk Karrimor secara online di Amazon atau toko online lainnya yang menyediakannya.
Nama Brand | Karrimor |
Pendiri | Jennifer Longbottom |
Tahun Berdiri | 1946 |
Kantor Pusat | Lancashire, England |
5. Berghaus

Berghaus adalah sebuah perusahaan brand outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Sunderland, Inggris, dan memproduksi peralatan outdoor. Perusahaan ini telah menyebarluaskan produknya ke seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Berghaus didirikan pada tahun 1966 oleh dua pendaki gunung bernama Peter Lockey dan Gordon Davison.
Awalnya, perusahaan ini dijalankan oleh LD Mountain Cetera. Namun, pada tahun 1972, mereka mulai membuat peralatan outdoor sendiri dan menjualnya di toko yang dinamai Berghaus.
Nama Brand | Bergaus |
Pendiri | Peter Lockey dan Gordon Davison |
Tahun Berdiri | 1966 |
Kantor Pusat | Sunderland, England |
6. Columbia

Columbia Sportswear Company adalah salah satu brand outdoor internasional yang berasal dari Amerika Serikat. Perusahaan ini memproduksi berbagai macam pakaian olahraga, termasuk peralatan pendakian. Didirikan pada tahun 1938 oleh Paul Lamfrom.
Selain menjual berbagai jenis pakaian olahraga, Columbia juga memproduksi perlengkapan pendakian seperti tutup kepala, alas kaki, carrier, skiwear, dan aksesoris pakaian lainnya. Pada tahun 2001, brand outdoor terbaik di dunia ini menjadi produsen pakaian ski terbesar di Amerika Serikat.
Nama Brand | Columbia Sportswear Company |
Pendiri | Marie Lamfrom, Paul Lamfrom |
Tahun Berdiri | 1938 |
Kantor Pusat | Portland, Oregon, Amerika Serikat |
7. Gregory

Gregory adalah sebuah perusahaan brand hiking terbaik di dunia yang menjual berbagai perlengkapan outdoor dan didirikan pada tahun 1977 oleh Wayne Gregory.
Brand outdoor terbaik di dunia ini memproduksi berbagai kebutuhan outdoor seperti sepatu, tas, pakaian, dan masih banyak lagi. Kantor pusat perusahaan ini berada di Utah, Amerika Serikat yang termasuk dalam Black Diamond, Inc.
Nama Brand | Gregory |
Pendiri | – |
Tahun Berdiri | 1977 |
Kantor Pusat | United States |
8. Black Diamond
Black Diamond merupakan brand outdoor terbaik di dunia yang dulunya memproduksi peralatan untuk mendaki dan olahraga sky. Namun, sekarang mereka juga memproduksi peralatan pendakian gunung seperti carrier, tas, alas kaki, dan lain-lain.
Berdiri sejak tahun 1957, Black Diamond awalnya hanya beroperasi di rumah. Namun, sekarang merek peralatan gunung ini telah berkembang dan memproduksi berbagai macam peralatan outdoor di tiga benua yaitu Amerika, Eropa, dan Asia.
Nama Brand | Black Diamond |
Pendiri | John Walbrecht |
Tahun Berdiri | 1 Desember 1989 |
Kantor Pusat | Hollday, Utah, United States |
9. Mammut
Mammut adalah salah satu perusahaan brand outdoor terbaik luar negeri yang berkantor pusat di Seon, Swiss. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1862 oleh Kaspar Tanner dan memproduksi berbagai kebutuhan perlengkapan pendakian seperti jaket, sleeping bag, sepatu, tas, dan masih banyak lagi.
Saat ini, Brand outdoor di dunia Mammut sudah tersebar di berbagai negara Eropa dan Asia seperti Jerman, Norwegia, Swiss, Jepang, Korea, dan Amerika Serikat.
Nama Brand | Mammut |
Pendiri | Tanner Kaspar |
Tahun Berdiri | 1862 |
Kantor Pusat | Seon, Swiss |
10. Osprey Inc
Osprey Inc adalah salah satu brand outdoor terbaik di dunia yang bermarkas di Colorado, Amerika Serikat. Brand ini dikenal dengan tas gunung berkualitas yang menggunakan teknologi terkini. Perusahaan ini didirikan oleh Mike Pfotenhauer dan Diane Wren pada tahun 1974.
Osprey juga terkenal sebagai merk tas gunung luar negeri yang sangat baik dalam menciptakan tas ransel dengan fitur air contact pada tahun 1976. Pada tahun 2005, perusahaan ini mengembangkan tas ransel dengan hip belt yang dapat disesuaikan dengan bentuk tubuh pemakainya. Hip belt ini menjadi ciri khas tas ransel produksi Osprey.
Nama Brand | Osprey Inc |
Pendiri | Mike Pfotenhauer |
Tahun Berdiri | 1974 |
Kantor Pusat | Cortez, Colorado, United States |
11. Marmot
Marmot merupakan salah satu brand outdoor luar negeri terbaik yang memproduksi pakaian dan perlengkapan outdoor yang berkantor pusat di Grand Junction, California. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1974 oleh Tom Borce bersama dengan dua temannya, David Huntley dan Eric Reynolds, yang keduanya merupakan mahasiswa Universitas California.
Awalnya, Marmot mulai memproduksi perlengkapan gunung untuk memenuhi kebutuhan film dokumenter National Geographic. Namun, sejak itu, Marmot telah berkembang menjadi salah satu brand outdoor terbaik di dunia yang memproduksi perlengkapan outdoor terkemuka, termasuk carrier, sepatu, dan perlengkapan lainnya.
Nama Brand | Marmot |
Pendiri | Key Martin (Key People) |
Tahun Berdiri | 1974 |
Kantor Pusat | Rohnert Park, California, United States |
12. Arc’teryx
Arc’teryx adalah salah satu brand outdoor terbaik di dunia yang didirikan pada tahun 1989 di Vancouver Utara, British Columbia, Kanada. Merek ini memproduksi berbagai jenis pakaian olahraga.
Nama merek ini terinspirasi dari Archaeopteryx, spesies burung Berlin dengan kerangka paling lengkap yang pernah ditemukan. Logo merek ini juga mengambil gambar Archaeopteryx.
Nama Brand | Arc’teryx |
Pendiri | Dave Lane, Jeremy Guard |
Tahun Berdiri | 1989, 1991 (re-branded) |
Kantor Pusat | North Vancouver, British Columbia, Canada |
13. Rei
Rei adalah salah satu merek perlengkapan outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Amerika. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1938 di Seattle, Washington, Amerika Serikat.
Meskipun banyak yang mengira bahwa merek ini adalah merek lokal Indonesia, namun sebenarnya Rei adalah brand outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Amerika serta memproduksi dan menjual berbagai perlengkapan outdoor seperti jaket, sepatu, aksesoris, dan perlengkapan outdoor lainnya.
Nama Brand | Rei |
Pendiri | Ericz Arts (CEO) |
Tahun Berdiri | 1938 |
Kantor Pusat | Kent, Washington, United States |
14. Lowe Alpine
Lowe Alpine merupakan brand outdoor terbaik luar negeri yang berasal dari Amerika. Brand terbaik di dunia ini dimiliki oleh Teknologi Holdings LTD dan didirikan oleh pendaki bernama Grew Lowe pada tahun 1967.
Produk-produk Lowe Alpine telah tersebar di berbagai negara Eropa. Di Indonesia, produk-produk ini dapat dipesan secara online.
Nama Brand | The North Face |
Pendiri | Mike Lowre, Greg Lowe, and Jeff Lowe |
Tahun Berdiri | 1967 |
Kantor Pusat | Colorado, United States |
15. Patagonia Inc
Patagonia Inc adalah salah satu brand outdoor terbaik di dunia yang berpusat di Ventura, California, Amerika Serikat. Perusahaan ini didirikan oleh Yvon Chouinard pada tahun 1973. Produk Patagonia mencakup berbagai jenis perlengkapan luar ruangan seperti jaket, tas, topi, dan perlengkapan lainnya.
Sebelum mendirikan Patagonia, Yvon Chouinard adalah seorang pemanjat tebing yang juga memproduksi dan menjual peralatan pendakian melalui perusahaan Chouinard Equipment pada tahun 1957. Pada tahun 1965, ia bermitra dengan Tom Frost untuk meningkatkan kualitas produknya.
Nama Brand | Patagonia Inc |
Pendiri | Yvon Chouinard |
Tahun Berdiri | 1973 |
Kantor Pusat | Ventura, California, United States |
16. Lafuma
Lafuma merupakan brand outdoor terbaik di dunia yang didirikan oleh tiga bersaudara yang bernama Victor, Alfred, dan Gabriel. Merek bertiga mendirikan brand ini pada tahun 1930 di Prancis.
Perusahaan ini memproduksi beberapa pakaian outdoor seperti ransel, sleeping bag, alas kaki, dan peralatan outdoor lainya.
Nama Brand | Lafuma |
Pendiri | Victor, Alfred, dan Gabriela Lafuma |
Tahun Berdiri | 1930 |
Kantor Pusat | Paris, Anneyron, Drome, Perancis |
17. Millet
Millet adalah salah satu brand outdoor terbaik di dunia yang berasal dari Prancis. Perusahaan ini telah berdiri sejak tahun 1930. Brand outdoor tertua di dunia memproduksi berbagai macam peralatan outdoor, termasuk carrier, sleeping bag, dan peralatan lainnya.
Nama Brand | Millet |
Pendiri | – |
Tahun Berdiri | 1930 |
Kantor Pusat | Annecy-le-Vieux, Prancis |
18. Eiger
Eiger adalah salah satu brand outdoor pertama di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1993 oleh Ronny Lukito, brand outdoor bandung ini dinamai sesuai dengan nama Gunung Eiger yang terletak di Pegunungan Alpen Swiss.
Eiger memproduksi berbagai peralatan outdoor yang meliputi carrier, tenda, sepatu, tas, dan perlengkapan pendakian lainnya. Tidak heran jika eiger masuk ke dalam 20 brand outdoor terbaik di dunia.
Nama Brand | Eiger |
Pendiri | Ronny Lukito |
Tahun Berdiri | 1993 |
Kantor Pusat | Bandung, Indonesia |
19. Consina
Consina adalah salah satu brand outdoor terbaik di Indonesia yang didirikan pada tahun 1998 oleh Dyson. Awalnya, perusahaan hanya menggunakan mesin jahit “butterfly” untuk memproduksi tas gunung. Namun, saat ini Consina memiliki pasar yang cukup luas karena terkenal dengan produknya yang murah namun berkualitas.
Produk Consina dapat dengan mudah ditemukan di outlet-outlet mereka yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia, terutama di Pulau Jawa.
Nama Brand | Consina |
Pendiri | Dyson |
Tahun Berdiri | 1998 |
Kantor Pusat | Bekasi, Indonesia |
20. Avtech
Avtech merupakan salah satu brand outdoor lokal murah yang juga cukup populer di Indonesia. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1999 dan bermarkas di Sunter, Jakarta Utara.
Sebelumnya dikenal dengan nama Gelarwangi, brand outdoor terbaik di dunia ini kemudian berganti nama menjadi Avtech yang merupakan kepanjangan dari Adventure Teknologi. Produk-produk yang dihasilkan oleh Avtech antara lain carrier, jaket, bodypack, tenda, serta berbagai peralatan pendakian lainnya.
Nama Brand | Avtech |
Pendiri | – |
Tahun Berdiri | 1999 |
Kantor Pusat | Sunter, Jakarta, Indonesia |
Kesimpulan
Berikut di atas artikel dari kampustua.com tentang 20 brand outdoor terbaik di dunia yang perlu anda ketahui dalam memilih peralatan outdoor. Semoga artikel ini bermanfaat!